KRITISISME "IMMANUEL KANT"

  1. Perbedaan pendapat manusia (filosof) terletak pada "pengenalan" yang didasarkan pada "putusan" sendiri-sendiri tanpa mengkritiknya. Padahal jika dikritisi (analisis) bisa jadi pengenalannya dan putusannya itu lemah. Atau sebaliknya jadi kuat. Contoh : Dogmatisme --> filsafat yang mendasarkan perkembangan pada pengertian-pengertian yang tidak ada. Seperti : Allah, substansi, dll. Tanpa menghiraukan apakah rasio telah memiliki pengertian tentang hakikatnya.
  2. Dogmatisme memandang pengenalan objektif suatu hal yang sudah dengan sendirinya. Sikap ini salah.
  3. orang harus bertanya "bagaiman pengenalan objektif itu mungkin" hal ini penting dijawab.
  4. Ada patokan umum yang di perankan Immanuel Kant tentang pengenalan : Pentingnya menggambarkan cara kerja Ilmu Pengetahuan Alam, sebab pemikiran telah mencapai arahnya yang pasti dalam IPA (seperti pada Newton).

0 Responses to "KRITISISME "IMMANUEL KANT""

Posting Komentar

KIRIM SMS GRATIS

Powered by Blogger